Menu
Tampilkan postingan dengan label rendang. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label rendang. Tampilkan semua postingan

Resep Masakan Rendang Kelia. Resep masakan indonesia
Bahan-bahan untuk membuat Rendang Kelia
600 gr daging
10 tangkai cabai kering (diblender)
15 siung bawang merah (diiris)
5 siung bawang putih (diiris)
6 biji kemiri (diblender)
1 biji kelapa (ambil santannya)
2 cm jahe (diblender)
2 batang serai (diblender)
Daun kunyit dipotong kecil-kecil dan garam secukupnya

Resep Masakan Rendang Kelia
Resep Masakan Rendang Kelia

Cara Memasak Rendang Kelia


  1. Panaskan minyak, kemudian tumis bawang putih dan bawang merah. Masukkan rempah yang diblender tadi dan masak hingga harum.
  2. Masukkan daging, santan serta garam. Masak sampai kental dan daging empuk.
  3. Terakhir masukkan daun kunyit.catering puncak
  4. Selamat mencoba 

Resep Masakan Rendang Kelia. Jangan lupa coba juga resep masakan nusantara lainnya.
0

Resep membuat Rendang Isi Kelapa - resep masakan indonesia
Bahan Rendang Isi Kelapa A
1 kg daging sapi (dipotong kotak)
2 sendok besar ketumbar
1 sendok kecil jintan putih (ditumbuk)
1 sendok kecil jintan manis (ditumbuk)
1 sendok kecil lada hitam (ditumbuk)
5 biji buah pelaga (ditumbuk)
10 siung bunga cengkih (ditumbuk)
50 mm kulit kayu manis (ditumbuk)

Bahan Rendang Isi Kelapa B
10 siung bawang merah (diiris)
5 siung bawang putih (diiris)
5 cm jahe (diiris)

Bahan Rendang Isi Kelapa C
10 gr serbuk cabai
15 gr kunyit serbuk
1 liter santan
100 gr serundeng
150 gr gula merah
50 mm isi kelapa (dibakar dan diiris)
250 gr minyak goreng
250 gr cabai yang diblender
Garam dan gula secukupnya

Resep membuat Rendang Isi Kelapa
Resep membuat Rendang Isi Kelapa

Cara Memasak Rendang Isi Kelapa


  1. Perapkan daging sapi dengan bahan resep Rendang Isi Kelapa A. Biarkan semalaman.
  2. Masukkan bahan perapan ke dalam kuali dan didihkan di atas api yang kecil. Padamkan api setelah daging empuk.
  3. Panaskan kuali dan tumis bawang merah, bawang putih dan jahe hingga garing.
  4. Kemudian masukkan cabai yang diblender, serbuk cabai dan kunyit serbuk. Aduk hingga berminyak.
  5. Masukkan daging dan aduk hingga merata. Masukkan santan dan serundeng lalu masak dengan api yang kecil. Biarkan hingga mendidih.
  6. Setelah itu masukkan garam, gula merah dan isi kelapa.
  7. Matikan api dan siap untuk dihidangkan.
  8. Selamat mencoba 

Resep membuat Rendang Isi Kelapa. Janagn lupa coba juga resep masakan nusantara lainnya.
0

Resep Rendang Kambing Saus Merah. resep masakan indonesia
Bahan-bahan Rendang Kambing Saus Merah 
200 gr rusuk kambing
20 gr cabai kering (diblender)
10 gr ketumbar (diblender)
10 gr jintan manis (diblender)
50 gr bawang merah (diblender)
20 gr bawang putih (diblender)
10 gr jahe (diblender)
250 gr santan
50 gr serundeng
10 gr gula
10 gr kunyit serbuk
10 gr asam keping
Garam dan gula secukupnya
Resep Rendang Kambing Saus Merah
Resep Rendang Kambing Saus Merah

Cara Memasak Rendang Kambing Saus Merah


  1. Panaskan kuali, masukkan bahan-bahan yang telah diblender.
  2. Masukkan santan dan biarkan hingga mendidih. Aduk rata.
  3. Sesudah itu masukkan asam keping, serundeng, kunyit serbuk, gula dan garam secukupnya. Aduk rata.
  4. Kemudian masukkan rusuk kambing. Aduk lagi hingga kuah mendidih dan kental.
  5. Rendang Kambing Saus Merah Siap dihidangkan.
  6. Selamat mencoba 
Resep Rendang Kambing Saus Merah. Jangan lupa coba juga resep masakan nusantara lainnya.
0

Resep Masakan Rendang Daun Maman Gemencheh. Resep masakan indonesia
Bahan-bahan membuat rendang daun maman gemencheh
4 kg daun maman (dicuci dan ditiriskan)
1 kg daging (dipotong kecil)
1 butir kelapa (ambil santannya)
250 gr cabai rawit (ditumbuk)
250 gr kunyit (ditumbuk)
20 keping asam keping
Garam secukupnya

Resep Masakan Rendang Daun Maman Gemencheh
Resep Masakan Rendang Daun Maman Gemencheh

Cara Memasak Rendang Daun Maman Gemengcheh


  1. Masukkan daging bersama cabai rawit, kunyit, 5 keping asam keping dan santan. Masak hingga mendidih.
  2. Tambahkan sedikit garam dan biarkan hingga santan berminyak.
  3. Kemudian masukkan daun maman dan lebihan asam keping.
  4. Masak hingga kering dan siap untuk dinikmati.
  5. Selamat mencoba 


Resep Masakan Rendang Daun Maman Gemencheh. Jangan lupa coba juga resep masakan nusatara lainnya ya.
0

Resep membuat Rendang Kepiting Cabai Rawit.Resep masakan indonesia
Bahan-bahan Rendang Kepiting Cabai Rawit
800 gr kepiting
40 gr serundeng
3 helai daun kunyit (diiris)
2 helai daun limau purut
1 sendok makan gula
1/2 sendok teh garam
Minyak secukupnya
1/2 liter santan
Bahan Rendang yang diblender :
150 gr bawang merah
100 gr bawang putih
50 gr serai
50 gr lengkuas
50 gr cabai rawit

Resep membuat Rendang Kepiting Cabai Rawit
Resep membuat Rendang Kepiting Cabai Rawit

Cara Memasak Rendang Kepiting Cabai Rawit


  1. Panaskan minyak. Goreng kepiting dahulu. Sisihkan.
  2. Tumiskan bahan yang sudah diblender hingga wangi.
  3. Masukkan daun kunyit, daun limau purut dan santan. Aduk merata hingga kuah kental.
  4. Masukkan serundeng , garam dan guka secukupnya. Aduk rata.
  5. Kemudian masukkan kepiting yang telah digoreng.
  6. Campur hingga rata, dan resep Rendang Kepiting Cabai Rawit siap untuk dihidangkan.
  7. Sealamat mencoba 

Resep membuat Rendang Kepiting Cabai Rawit. jangan lupa coba juga resep masakan nusantara lainnya.
0

Resep mudah Memasak Rendang Hitam resep masakan indonesia
Bahan membuat Rendang Hitam
180 gr daging sapi
50 gr bawang putih (diblender)
100 gr bawang merah (diblemder)
4 batang serai
100 gr jahe (diblender)
50 gr lengkuas (diblender)
50 gr cabai kering (diblender)
50 gr kunyit (diblender)
3 pototng gula merah
2 helai daun kunyit
4 helai daun limau purut (diiris)
50 gr serbuk ketumbar
1/2 biji kelapa (ambil santannya)
100 gr serundeng

Resep mudah Memasak Rendang Hitam
Resep mudah Memasak Rendang Hitam 

Cara Memasak Rendang Hitam


  1. Tumis bahan yang telah diblender hingga berbau harum.
  2. Kemudian masukkan cabai kering dan tumis lagi hingga berminyak.
  3. Masukkan santan bersama bahan-bahan lain. Aduk merata biarkan hingga mendidih.
  4. Kemudian masukkan daging dan masak hingga daging empuk dan kuahnya kental. Lalu sajikan dan rendang siap dinikmati.
  5. Selamat mencoba 

Resep mudah Memasak Rendang Hitam  jangan lupa coba juga resep rendang kepiting cabai hijau.
0

Resep Membuat Rendang Jawa Asli.Resep masakan indonesia
Bahan-bahan Membuat Rendang Asli Jawa
500 gr daging sapi
10 gr cabai rawit
5 gr jahe
5 gr lengkuas
150 gr bawang merah
50 gr bawang putih
50 gr bawang bombai
5 gr bunga kantan
2 gr kunyit
5 gr serai
200 gr susu murni
50 gr serundeng
5 gr kunyit serbuk
20 gr minyak zaitun
Garam secukupnya
Resep Membuat Rendang Jawa Asli
Resep Membuat Rendang Jawa Asli

Cara Memasak resep Rendang Asli Jawa 


  1. Potong daging dan bersihkan. Keringkan airnya dan sisihkan.
  2. Haluskan (blender) cabai rawit, jahe, lengkuas, bawang merah, bawang bombai, bawang putih, serai dan kunyit.
  3. Campurkan bahan yang telah diblender dengan daging yang telah dibersihkan, dan perap selama setengah jam.
  4. Panaskan minyak dalam kuali, kemudian tumiskan daging yang telah diperap hingga harum.
  5. Masukkan juga bunga kantan, serundeng, susu dan masaklah hingga daging menjadi empuk. Tambahkan garam mengikut cita rasa Anda.

Selamat mencoba Resep Membuat Rendang Jawa Asli.
0

Cara membuat Rendang Ilabulo Gorontalo Resep masakan indonesia
Bahan membuat Rendang Ilabulo Gorontalo
8 potong hati ayam, potong-potong
1/2 potong dada ayam, potong dagingnya kecil-kecil
200 ml santan kental dari 1/2 butir kelapa
1 sendok makan tepung meizena, larutkan dengan sedikit air
Daun pisang secukupnya

Bumbu halus Rendang Ilabulo Gorontalo
5 butir bawang merah
3 siung bawang putih
1 sendok teh merica butir
3 butir kemiri sangrai
1 cm tipis jahe
1 1/2 sendok teh garam

Cara membuat Rendang Ilabulo Gorontalo
Cara membuat Rendang Ilabulo Gorontalo

Cara Memasak Rendang Ilabulo Gorontalo

1. campur hati, daging ayam, dan santan bersama dengan bumbu halus. aduk sampai tercampur rata.
2. masak di atas api kecil sambil diaduk perlahan sampai daging dan hati ayam setengah matang. kentalkan dengan larutan maizena, aduk sampai mendidih, lalu angkat. bagi adonan menjadi beberapa bagian
3. bungkus setiap bagian adonan pepes dengan daun pisang, lipat kedua ujungnya. kukus sampai matang selama 30 menit.

Selamat mencoba Cara membuat Rendang Ilabulo Gorontalo jangan lupa coba juga resep rendang jawa ya.
0

Resep membuat Rendang Padang untuk hidangan idul adha.Rendang merupakan salah satu masakan khas dari kota Padang dan seperti menjadi sebuah ikon kuliner untuk Padang. Saat kita menyebut nama rendang, maka seketika teringat Padang. Bahkan Rendang disebut-sebut sebagai kuliner paling nikmat didunia. Anda tertarik untuk membuat rendang khas Padang?. Berikut resep dan bahan-bahannya.

Resep membuat Rendang Padang untuk hidangan idul adha

Resep membuat Rendang Padang untuk hidangan idul adha
Resep membuat Rendang Padang untuk hidangan idul adha

Bahan:
1 kilo daging sapi
12 gelas santan dari 3 butir kelapa
2 biji asam kandis
1 batang serai, memarkan
1 lembar daun kunyit
2 lembar daun jeruk purut
Garam secukupnya

Haluskan:
1 ons cabe merah
15 buah bawang merah
6 siung bawang putih
5 buah kemiri
2 cm jahe
3 cm laos

Cara membuat Rendang Padang

Daging dipotong-potong sesuai selera.
Dalam wajan: rebus santan dengan bumbu-bumbu yang dihaluskan plus daun-daun dan asam kandis.
Aduk terus sampai mengental agar santannya tidak pecah. Kalau sudah mulai keluar minyak masukan potongan-potongan daging
Aduk terus dan dimasak dengan api sedang. Kalau mau dihitamkan kecilkan apinya.

Tips :
Sedikit tambahan untuk resep diatas :
1 kg daging, kelapanya 3 butir dibuat santan kental, jadi kalau 1 kg sebaiknya 5 butir kelapa.
Ditambah 3 lembar daun salam, juga untuk serai ditambah jadi 2 batang, daun jeruk ditambah menjadi 4 lembar. Ditambah 2 sdm kelapa parut sangrai yang sudah digiling halus, sampai keluar minyak
Sedikit gula, bila suka.
Kalau ingin rasanya lebih sarat bumbu, cabe, bawang putih & merahnya boleh ditambah lagi
Supaya lebih meresap bumbunya, sebaiknya daging diungkep dulu bersama dengan semua bumbu dan daun, setelah air dagingnya kering baru masukan santan, diaduk terus sampai mendidih. Kecilkan api, masak sampai bermiyak dan berwarna agak gelap dengan sekali-sekali diaduk agar tidak lengket dan matangnya merata.

Selamat mencoba Resep membuat Rendang Padang untuk hidangan idul adha, jangan lupa coba juga resep membuat sop kikil sapi. Baca resep-resep kuliner lainnya.
0

Resep Rendang Ayam Daun Puding. Selamat pagi sobat, ketemu lagi dengan resep100rendang kali ini kita akan berbagi rendang daging ayam. Sebelumnya kita juga sudah berbagi resep rendang tapi menggunakan daging kambing. Jika sobat belum sempat membacanya, resepnya ada disini. Mari lanjut ke topik utama, pertama persiapkan dahulu bahan bahannya.



Bahan-bahan Rendang Ayam Daun Puding

1 ekor ayam (dipotong 8 bagian dan digoreng separuh masak)
1 ikat daun puding (diiris)
500 ml santan
3 sendok makan serundeng
6 batang serai (diblender)
5cm jahe (diblender)
10 cm lengkuas (diblender)
20 biji cabai rawit (diblender)
10 tangkai cabe kering (diblender)
10 siung bawang merah (diblender)
3 siung bawang putih (diblender)
1.5 cm kunyit (diblender)
Garam dan gula secukupnya.

Cara Memasak Rendang Ayam Daun Puding


  1. Panaskan kuali, tumis bahan-bahanyang sudah diblender hingga harum dan berminyak.
  2. Masukkan santan, serundeng dan didihkan di atas api
  3. Bila santan agak kental, masukkan ayam, daun puding, garam dan gula secukupnya. Masak hingga kering.


Selamat mencoba Resep membuat Rendang Ayam Daun Puding. Jangan lupa cobain resep masakan indonesia  lainnya ya.
0